15 Game Membangun Kerajaan Offline Terbaik 2023

Game membangun kerajaan offline tentu sangat menyenangkan untuk sebagian para gamers. Karena mereka tidak membutuhkan koneksi internet untuk memainkan game tersebut.

Walaupun game ini dimainkan secara offline, namun game jenis ini tidak kalah menarik dengan game online. Hampir terdapat beberapa kesamaan dan perbedaan mendasar pada kedua jenis game tersebut.

Jika kalian belum pernah mencoba game offline, kami menyarankan untuk mencobanya. Siapa tahu kalian akan menemukan pengalaman baru dengan memainkan game offline ini.

Karena saat tidak ada koneksi internet kalian masih bisa memainkan game offline ini tanpa harus mencari koneksi. Sebagian orang juga menerapkan metode tersebut untuk mengatasi kebosanan dengan game online yang mereka mainkan.

Game offline juga memiliki banyak gameplay yang bisa kalian pilih sesuai kebutuhan. Salah satunya adalah game membangun kerajaan offline yang sedang kita bahas saat ini.

Rekomendasi Game Membangun Kerajaan Offline

Game Membangun Kerajaan offline

Game membangun kerajaan offline dengan background peperangan ini tentu menjadi permainan yang menarik. Sama menariknya dengan game membangun kerajaan versi onlinenya.

Hanya terdapat perbedaan pada jenisnya saja, sementara untuk gameplay-nya semua hampir sama saja. Seperti membangun kerajaan, melatih pasukan, membuat benteng, dan mengatur strategi perang.

Semua gameplay tersebut terdapat pada kedua game membangun kerajaan versi offline dan online. Saat ini sudah tersedia banyak game membangun kerajaan offline di Google Play Store.

Namun jika kalian masih bingung untuk menentukan pilihan, kalian bisa menyimak rekomendasi game membangun kerajaan offline yang ada dibawah ini :

1. Age of Ottoman

Age of Ottoman
Age of Ottoman
Developer: Pilav Prodüksiyon
Price: Free

Age of Ottoman adalah salah satu game yang dikembangkan oleh Pilav Production, yang didirikan pada 1 Desember 2019 lalu dan memerlukan perangkat Android versi 4.1 atau diatasnya.

Game ini mengusung tema kerajaan Ottoman yang melegenda hingga sat ini. Dalam game ini kalian diharuskan untuk membangun kerajaan dan melatih banyak pasukan.

Kalian dapat meningkatkan kekuatan pasukan dengan cara memenangkan setiap pertempuran. Karena pada akhir pertempuran kalian akan mendapatkan imbalan untuk meng-upgrade tentara.

Kemudian kalian juga bisa bergabung dengan klan di berbagai negara. Selain itu kalian dapat memainkan game ini dalam mode single player dan multiplayer.

2. Archers Kingdom TD

Archers Kingdom TD - Offline
Archers Kingdom TD - Offline

Archers Kingdom merupakan game membangun kerajaan offline yang mengusung genre TD atau Tower Defense. Gameplay pada game ini menjadikan kalian sebagai seorang pemanah.

Kalian harus mempertahankan wilayah kerajaan dari serangan pasukan musuh dengan anak panah. Selain itu kalian juga bisa menggunakan anak panah dengan skill tertentu yang dapat menciptakan pembunuhan massal.

Untuk mendapatkan anak panah tersebut, kalian harus memenangkan setiap tahapan dan mengumpulkan koin untuk meng-upgrade anak panah tersebut.

3. Grow Empire : Rome

Grow Empire: Rome
Grow Empire: Rome
Price: Free

Grow Empire merupakan game membangun kerajaan dengan memadukan pertahanan menara (Tower Defense), mekanisme strategi, dan permainan peran (RPG).

Pada game ini terdapat beberapa jenis pasukan seperti pahlawan, prajurit, mesin kepung, dan tentara bayaran. Kalian bisa mengatur strategi untuk menyerang dan bertahan dengan berbagai susunan formasi.

Sangat disarankan untuk meningkatkan benteng supaya dapat bertahan dari serangan musuh. Selain itu kalian bisa menaklukkan beberepa kota untuk memperluas wilayah kekuasaan dan menambah kekayaan negara.

4. Kingdom Rush

Kingdom Rush Tower Defense TD
Kingdom Rush Tower Defense TD

Kingdom Rush merupakan salah satu game yang memiliki konsep mirip seperti COC. Terdapat perbedaan mendasar dari kedua game tersebut yang terletak pada grafiknya.

Grafik pada game Kingdom Rush ini berada dibawah COC yaitu 8 bit sehingga memiliki ukuran yang ringan. Selain membangun kerajaan, pada game ini kalian bisa mempertahankan kerajaan dengan menggunakan strategi.

Kemudian kalian juga bisa bertempur di berbagai medan seperti hutan, gunung, dan tanah kosong. Kalian hanya perlu menyesuaikan strategi pertahanan dengan berbagai formasi hero, pasukan, dan menara.

Tersedia juga 12 hero yang bisa kalian pilih untuk memimpin pasukan ke medan pertempuran. Jangan lupa juga untuk menyusun formasi terbaik  sebelum kalian pergi bertempur.

5. Townsmen

Townsmen
Townsmen
Developer: HandyGames
Price: Free

Game membangun kerajaan offline selanjutnya adalah Townsmen yang dikembangkan oleh HandyGames. Selain membangun kerajaan, game Townsmen ini memiliki konsep berperang antar kerajaan.

Sangat dibutuhkannya strategi dan formasi yang tepat untuk bertahan dan menyerang kerajaan musuh. Selain itu kalian juga harus melindungi para rakyat karena kalian disini berperan sebagai seorang raja.

6. Clash of Kings

Clash of Kings
Clash of Kings
Developer: Elex Wireless
Price: Free

7. DomiNations

DomiNations
DomiNations
Price: Free

8. Empire : Rome Rising

Empire:Rome Rising
Empire:Rome Rising
Developer: Mountain Lion
Price: Free

9. Forge of Empires

Forge of Empires: Stadt bauen
Forge of Empires: Stadt bauen

10. Game of Warriors

Game of Warriors
Game of Warriors
Developer: Play365
Price: Free

11.  Kingdoms & Monsters

12. March of Empires

March of Empires: War Games
March of Empires: War Games
Developer: Gameloft SE
Price: Free

13.Stormfall : Rise of Balur

Stormfall: Rise of Balur
Stormfall: Rise of Balur

14. Throne Rush

Throne Rush
Throne Rush
Developer: NEXTERS GLOBAL LTD
Price: Free

15. War Of Empires

War of Empire Conquest:3v3
War of Empire Conquest:3v3
Developer: Xu Min 0124
Price: Free

~

Penutup

Itulah tadi beberapa rekomendasi game membangun kerajaan offline yang bisa kalian mainkan. Terima kasih telah membaca artikel ini dan jangan lupa share ke teman, saudara, atau siapapun.

Baca juga artikel DroidPedia lainnya seperti Game Fps Offline Android Terbaik 2021 dan beragam artikel menarik lainnya.

Tinggalkan komentar